Membuat 2 login pada YAHOO Messenger

on Jumat, 06 Maret 2009


Pada komputer standar, kita bisa menggunakan Yahoo Messenger hannya 1 user, dan jika kita ingin berganti user, kita harus menutup yang pertama terlebih dahulu, disini akan dijelaskan bagaimana carannya untuk log-in ke YM menggunakan 2 user, bahkan lebih.


Pertama masuk RUN, ketik REGEDIT, lalu akan terbuka registry editor, lalu buka HKEY_CURRENT_USER, lalu SOFTWARE, YAHOO, PAGER, TEST, lalu klik kanan pada TEST, pilih "new",lalu pilih "string value" lalu rename dengan nama "plural" lalu isi value data dengan "1", atau double klik pada plural tsb lalu isikan angka 1 pada kolom yang ke2, lalu OK. lalu tutup registry editor. sekarang YM sudah siap digunakan oleh lebih dari 2 user.

2 komentar:

Anonim mengatakan...

thanks

Anonim mengatakan...

maap lalu cara nya login jadi dua bagaiamana ??setelah merubah registry nya

Posting Komentar

hear a voice

Powered by eSnips.com